Bachelor Sisters : Menjadi Mempelai - To Become A Bride (Bachelor Sisters #3)

Carole Mortimer


Rated: 3.25 of 5 stars
3.25 ·
[?] · 4 ratings · 250 pages · Published: 02 Nov 2006

Bachelor Sisters : Menjadi Mempelai - To Become A Bride by Carole Mortimer
Sejak pertama kali berjumpa, Danie Summer membenci Jonas Noble. Ia sebal karena lelaki itu menolak memberitahukan alasannya datang ke rumah keluarga Summer. Ia hanya tahu Jonas berprofesi sebagai dokter. Ia curiga ayahnyalah pasien Jonas.

Danie mengajak Jonas berkencan demi mengorek informasi lebih banyak. Namun setelah beberapa kali bertemu, bukannya mendapat informasi tambahan, Danie malah terpikat pada lelaki itu. Hati Danie berbunga-bunga ketika mengetahui Jonas juga tertarik padanya. Tapi kebahagiaannya terancam oleh lelaki dari masa lalu Danie.

Dapatkah Danie mewujudkan impiannya menjadi mempelai Jonas?

ISBN : 979-22-1787-8
Sponsored links

This book has not been tagged with topics yet.

Tagged as:

    romance tags


    Reviews